-->

Resep Asinan Mangga

Asinan Mangga
Bahan-bahan:
- 4 bh mangga 
- 4 sdm gula pasir
- 1 sdm cuka makan
- 6 bh cabe merah
- 3 bh cabe rawit merah
- 1/2 sdt garam
- 300ml air putih

Cara membuat asinan mangga :
1. Kupas mangga dan iris tipis/sesuai selera.
2. Masak air beserta gula pasir sampai gula larut. Tuang cuka makan dan garam aduk rata lalu Sisihkan.
3. Haluskan cabe merah dan rawit merah kasar. Tuang kedalam larutan air gula aduk rata.
4. Campur kan mangga dan air gula aduk rata diamkan sebentar atau masuk kedalam kulkas bila suka dingin. Asinan siap untuk dinikmati.
LihatTutupKomentar